Anda mungkin sering melihat tutorial mengatasi WC jongkok mampet misalnya pakai alat sedot WC atau obat WC mampet.
Jika penyebabnya karena ada sumbatan sampah di salurannya, cara tersebut mungkin bisa berhasil.
Namun lain lagi kalau WC mampet karena sepiteng sudah penuh, artinya Anda harus segera menghubungi jasa sedot WC Serang.
Jadi untuk Anda yang berdomisili di kawasan Kota Serang, Banten dan sekitarnya, kami punya satu rekomendasi jasa sedot WC Banten terbaik.
Daftar Isi
ToggleDaftar Nomor Sedot WC Serang
Alternatif penyedia jasa di kota tersebut memang tidak terlalu banyak.
Namun Anda tidak perlu khawatir karena jasa kuras WC/tinja yang satu ini bisa jadi andalan kalau WC tersumbat atau septic tank Anda sudah waktunya dikosongkan.
1. Jasa Serang Banten CV
Pelayanan sedot WC ini sangat memuaskan yang terbukti dari ratingnya 5, dan tanpa keluhan sama sekali. Setelah telepon admin, petugas akan langsung datang dan proses pengerjaannya juga cepat dengan hasil rapi dan bersih. Biaya jasanya juga terjangkau serta area layanannya luas, meliputi Ciracas.
Sayangnya sedot WC ini tidak tersedia 24 jam, melainkan sampai pukul 20.00 saja. Untuk cek harga sedot WC Serang, silahkan hubungi nomor di bawah ini.
Nomor Telepon: 0254 203605/087774411230
2. Sedot WC Serang – CV. Lestari Solusindo
Service mantab, responsif, ramah, dan memuaskan. Pengerjaan rapih, cepat dan harganya juga murah.
Nomor Telepon: 081119967999
3. Sedot WC Serang Cilegon
Layanannya bagus, bersih, bebas bau, dan pengerjaannya cepat. Admin responsif dan bisa nego harga langsung pada owner.
Layanan sedot WC ini juga bergaransi sehingga Anda bisa complain jika WC masih mampet setelah penyedotan.
Nomor Telepon: 082111339932
Nah, itu dia jasa sedot WC Serang yang layak jadi referensi Anda untuk yang cari sedot wc terdekat sehingga WC yang bermasalah segera mendapat penanganan.
Untuk mencegah bak penampungan limbah meluber, pastikan rutin melakukan penyedotan setiap dua atau tiga tahun sekali oleh tenaga profesional.
Untuk mencegah WC tersumbat sampah, Anda juga perlu menyediakan tempat sampah di dalam toilet. Dengan begitu pengguna tidak membuang sachet bekas, pembalut, popok, atau tisu ke dalam kloset.
Baca juga:
Semoga bermanfaat! Jangan ragu mengakses website ini selalu untuk mencari jasa sedot WC profesional paling recommended di seluruh Indonesia.